05.51

artikel pengalamatan memory

Pengalamatan memory adalah penempatan alamat pada ruang memory pada suatu sistem komputer. Adapun susunan ruang memory adalah 1 megabyte adalah sebagai berikut:

00000
00001
00002
00003
00004

FFFF9

FFFFA
FFFFB
FFFFC
FFFFD
FFFFE
FFFFF

Pada susunan di atas merupakan penggambaran dari pengamatan ruangan memory dengan modus pengalamatan mutlak dengan kemampuan 20 bit. Mikroprosesor 16bit yang hanya menggunakan 16 saluran address dan 8 saluran data secara multiplexer. Sedangkan saluran address yang lainnya tersedia ada 4 yang khsus untuk menunjukkan segment mempry dimana tiapp segment dapat menjangkau 64 Kb.

Register-register pada mikroprosesor 8088 adalah register 16 bit dimana masing-masing hanya menampung 4 digit hexadesimal dan 0000H sampah FFFFH. Untukmencatat address memory, maka dipergunakan segment register yang berisi 16 bit dihitung dari kiri, dimana isinya disebut dengan segment dan offset register yang berisi 16 bit dihitung dari kanan dimana isinya disebut dengan offset.

Cara pengalamatan memory yang dilakukan dalam sistem komputer biasa disebut dengan relative address atau alamat relatif.
Alamat relatif terdiri dari 2 bagian yaitu segment dan offset. biasanya, lamat relatif disimbolkan dengan angka. jika 2 bagian alamat relatif tersebut di jumlahkan, maka akan menghasilkan alamat absolut.jika ada alamat relatif yang berbeda tapi hasil penjumlahannya atau alamat absolutnya sama, maka di sebut overlapping.

cara mencari alamat absolut tidaklah terlalu sulit . jika sudah mengerti cara
mencari alamat absolut , maka akan terasa agak mudah dalam mencari alamat absolut .

langkah langkah mencari alamat absolutnya adalah dengan cara mengalikan segment (s x 10) lalu ditambah dengan offset, maka akan ketemu hasil alamat absolut.
berikut adalah contoh mencari hasil alamat absolut :
diketahui :
segment = 1357 h
offset = 2468 h
maka alamat absolutnya adalah :
(segment x 10) + offset
=> (1357 x 10 ) + 2468
=> 13570 + 2468 = 159D8.
maka hasil alamat absolut dari 1357 h : 2468 h adalah 159D8

kenapa ada huruf D ?
hai itu di sebabkan karena di dalam penjumlahan memory, angka tertinggi yaitu angka 9. maka angka 10 s/d 15 diwakilkan dengan huruf A,B,C,D,E,F. huruf A setara dengan angka 10, huruf B setara dengan angka 11, huruf C setara dengan angka 12, huruf D setara dengan angka 13, huruf E setara dengan angka 14, huruf F setara dengan angka 15.

berikut ada beberapa contoh mencari alamat absolut yang overlapping
1. diketahui alamat absolut 30AEF,carilah alamat relatifnya dan buat supaya overlapping.
2. carilah alamat absolut dari 2058 h : 234C h dan buat agar menjadi overlapping.

jawab :
1. alamat absolut = 30AEF,maka alamat relatifnya agar menjadi overlapping adalah:
(3058 h : 056F h) & (3067 h : 047F h)
2. 2058 + 234C = 228CC
206A : 222C = 228CC

download artikel ini ( pengalamatan memory.pdf)

0 komentar:

Posting Komentar